Pemeriksaan untuk mengecek aktivitas listrik di otak. EEG digunakan untuk mendiagnosis epilepsi pada pasien dengan riwayat kejang, sehingga pengobatan yang diberikan tepat sesuai jenis epilepsinya.
Penyediaan obat yang diresepkan oleh dokter spesialis saraf.
Pemeriksaan yang digunakan untuk memeriksa aliran darah di otak untuk melihat apakah ada penyumbatan atau penyempitan secara real time. Berguna untuk mendeteksi resiko stroke dan masalah lain.
Layanan untuk membantu pemulihan tubuh yang terganggu akibat masalah saraf atau kondisi lainnya.
Gangguan saraf yang dilayani di Klinik Saraf Dokter Kambu meliputi:
-Keterbatasan gerak akibat penyakit pada sistem saraf pusat, seperti stroke.
-Gangguan saraf tepi, seperti Bell's Palsy.
-Nyeri pada otot, tulang, dan sendi.
Konsultasi dan pemeriksaan langsung dengan dokter spesialis saraf berpengalaman